Sosialisasi dan Pembentukan Tim Pelaksana Pengisian Perangkat di Desa Wonoboyo

By administrator 30 Okt 2023, 09:02:23 WIB Kegiatan
Sosialisasi dan Pembentukan Tim Pelaksana Pengisian Perangkat di Desa Wonoboyo

Keterangan Gambar : Sosialisasi dan Pembentukan Tim Pelaksana Pengisian Perangkat di Desa Wonoboyo


Sosialisasi dan pembentukan tim pelaksana pengisian perangkat Desa Wonoboyo dilaksanakan pada tanggal 30 Oktober 2023. Kegiatan itu dilaksanakan untuk mengisi kekosongan jabatan kaur keuangan dan kaur kesejahteraan rakyat.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment