- Mencetak Aparatur Unggul: Desa Jeruken Selenggarakan Seleksi Calon Perangkat Desa 2025
- Monev DD dan PBB, Langkah Konkret Kecamatan Ngombol Tingkatkan Pelayanan Desa
- Camat Ngombol Hadiri Peletakan Batu Pertama Gedung MWCNU, Tonggak Baru Perjuangan Umat
- Sinergi untuk PMI Aman: Camat Ngombol Hadiri Sosialisasi BP2MI di Kulon Progo
- Meriah! Desa Keburuhan Jadi Panggung Atraksi Wisata Disporapar Jateng
- Sinergi untuk Negeri: Forkompimcam Ngombol Gelar Tasyakuran HUT TNI ke- 80
- Kecamatan Ngombol Gelar Pisah Sambut Kepala Seksi
- Tahapan Seleksi Perangkat Desa Jeruken: Penetapan Calon dan Nilai Pengabdian
- Camat Ngombol Hadiri Pemberian Penghargaan Relawan Donor Darah Sukarela PMI Purworejo
- Kecamatan Ngombol Laksanakan World Clean Up Day 2025: Menuju Indonesia Bersih 2029
Rapat Koordinasi Pra Musrenbang Kecamatan Ngombol
Berita Terkait
- Konferensi Sekretaris Desa Se-Kecamatan Ngombol0
- Konferensi Kepala Desa Se-Kecamatan Ngombol0
- Peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW di Desa Wonoroto0
- Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Perangkat Desa Depokrejo0
- Sosialisasi dan Pembentukan Tim RPJMDes Desa Mendiro0
- Intensifikasi Pajak PBB0
- Rakor Penyusunan RPJMDesa0
- Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Perangkat Desa Wunut0
- Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Perangkat Desa Jabatan Kaur Perencanaan Desa Seboropasar0
- Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Perangkat Desa Tanjungrejo0
Berita Populer
- PELANTIKAN BPD PENGGANTI ANTAR WAKTU (PAW) BPD DESA SUSUK
- KEGIATAN POSYANDU BALITA DI DESA NGOMBOL
- RAPAT PLENO TERBUKA REKAPITULASI DAFTAR PEMILIH HASIL PEMUTAKHIRAN (DPHP) PEMILU 2024
- PELATIHAN PIDATO BAHASA JAWA BAGI WARGA MASYARAKAT DESA NGOMBOL
- MUSYAWARAH DESA (MUSDES-RPJMDES 2019-2025) DESA DEPOKREJO
- PENUTUPAN TURNAMEN BOLA VOLI ARMADA CUP I 2019
- SEJARAH DESA KLANDARAN KECAMATAN NGOMBOL
- KEGIATAN KARANG TARUNA DESA PAGAK
- AKTIFITAS DI RUANG KASI TATA PEMERINTAHAN KECAMATAN NGOMBOL
- RAKOR DAFTAR PEMILIH SEMENTARA HASIL PERBAIKAN (DPSHP) KECAMATAN NGOMBOL

Keterangan Gambar : Camat Ngombol Bangun Erlangga Ibrahim, S.STP., MM memimpin pelaksanaan Rakor Musrenbang Kecamatan
Pada Kamis (25/01/23) dilaksanakan rapat koordinasi pra musrenbang kecamatan di pendopo Kecamatan Ngombol dipimpin oleh Camat Ngombol Bangun Erlangga Ibrahim, S.STP., MM. Rapat Koordinasi pra musrenbang kecamatan Ngombol adalah kegiatan yang bertujuan untuk menyusun rencana pembangunan daerah. Rakor ini dihadiri oleh perwakilan dari berbagai desa, instansi, dan organisasi masyarakat yang ada di kecamatan Ngombol. Rakor ini membahas tentang isu-isu strategis, prioritas, dan alokasi anggaran untuk pembangunan daerah. Rakor ini juga merupakan kesempatan untuk menyampaikan aspirasi dan masukan dari masyarakat terkait dengan rencana pembangunan daerah.